Lestarii

Minggu, 09 September 2018

EKSPEDISI SEKRET MAPASTA


EKSPEDISI SEKRET MAPASTA
Mahasiswa Pencinta Alam (MAPASTA) adalah salah satu unit kegiatan Mahasiswa yang berada dibawah BEMI yang diketuai Andolan Harahap. Bertujuan untuk terbinanya akademis yang bertaqwa kepada allah swt, serta sadar dan mampu bertanggung jawab untuk kelestarian alam dan lingkungan hidup. Visi dan targetnya agar terjalin ukhuwah Islamiyah serta mempererat persaudaraan sedama memiliki minat dan bakat, sehingga dapat menciptakan lingkungan yang sehat dan lestari. * * *Organisasi ini beraktifitas dibidang kepencintaanalaman serta sosial masyarakat.
Mapasta mempunya beberpa divisi:
1.      Montenering
2.      Rock Climbing
3.      Rafting
4.      Konservasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ekspedisi Sekret Rimbapala Boras Pati

Kegiatan ini bertujuan untuk menambah wawasan, menjalin tali persaudaraan se MAPALA- SU untuk Anggota Muda RIMBAPALA Kehutanan USU. 1. Gempa...